Idealisme
Idealisme
Yang mana dari sekian banyak ini yang engkau jumpai,
Seorang suami yang beriman dalam keluarga damai sejahtera
Seorang suami yang keras dan ringan tangan
Seorang suami yang berhati lembut dan berakhir menjadi budak istri
Seorang suami yang tak setia dan tak mampu menjaga keutuhan keluarga
Seorang suami pekerja keras untuk kehidupan keluarga
Yang mana dari sekian banyak ini yang engkau jumpai,
Seorang suami yang beriman dalam keluarga damai sejahtera
Seorang suami yang keras dan ringan tangan
Seorang suami yang berhati lembut dan berakhir menjadi budak istri
Seorang suami yang tak setia dan tak mampu menjaga keutuhan keluarga
Seorang suami pekerja keras untuk kehidupan keluarga
Yang mana dari sekian banyak yang sering engkau jumpai,
Seorang istri yang memijak kepala suaminya sendiri
Seorang istri yang selalu bersyukur dan apa adanya
Seorang istri yang cinta dan mengerti akan keluarga
Seorang istri yang gila harta duniawi
Seorang istri pekerja keras untuk kehidupan keluarga
Seorang istri pekerja keras untuk kehidupan keluarga
Yang mana dari sekian banyak yang sering engkau jumpai
Seorang ibu yang mengabaikan seorang anak demi pekerjaan
Seorang ibu yang peduli akan eksistensi dunia maya
Seorang ibu yang peduli akan kebutuhan keluarga
Seorang ibu yang merasa tidak cukup atas apa yang diterima
Yang mana dari sekian banyak yang sering engkau jumpai,
Seorang anak yang mengabaikan orang tua demi kepentingan
pribadi
Seorang anak yang acuh tak acuh dan polos akan lingkungan
Seorang anak yang baik dan
beriman
Seorang anak yang peduli akan eksistensi dunia maya
Pilihlah salah satu sebagai mana engkau telah dan akan menjadi seperti yang engkau pilih kelak.
Pilihlah salah satu sebagai mana engkau telah dan akan menjadi seperti yang engkau pilih kelak.
Komentar
Posting Komentar